Ketua Program Studi Pendidikan Kimia, FMIPA, Universitas Islam Indonesia, Riyanto, Ph.D. kembali memperoleh hibah riset. Hibah riset tersebut adalah “Insentif Ristek” dengan judul Proposal Studi Penggunaan Conductive Supporting Materials (CSM) dari Bahan Alami Asli Indonesia untuk Pembuatan Alat Medical Diagnosis Berbasis Biosensor Elektrokimia Generasi Ketiga dan Keempat. Sekali lagi semalat. Semoga dapat bermanfaat untuk Prodi Pendidikan Kimia dan seluruh civitas academia di UII serta masyarakat umum.