
JURUSAN KIMIA UII AKAN MENYELENGGARAKAN THE 4th INTERNATIONAL SEMINAR ON CHEMICAL EDUCATION (ISCE)
Sebagai kelanjutan dari rangkaian konferensi ISCE dua tahunan yang lalu, Jurusan Kimia, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Universitas Islam Indonesia menyelenggarakan Seminar Internasional (ISCE)